Muhammad Alfian Mawardi, sosok politisi muda yang semakin mendapat tempat di hati masyarakat Kabupaten Kapuas, siap bertarung dalam Pemilihan Bupati (Pilbup) Kapuas 2024.
Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PDI-P Kalimantan Tengah, Arton S Dohong, mengungkapkan bahwa pihaknya telah mengajukan usulan Pergantian Antar Waktu (PAW) terhadap dua anggota DPRD Kalteng dari PDI-P, yakni Wiyatno dan Alfian Mawardi, ke Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI-P.
Salah satu kunci keberhasilan penyelenggaraan pesta demokrasi adalah netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN). Netralitas ASN sangat penting untuk menjaga kepercayaan masyarakat terhadap pemerintah.
Pasangan Bakal Calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati Kapuas, HM. Wiyatno dan Dodo, secara resmi mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kapuas, Kamis (29/8/2024).
Erlin Hardi secara resmi mengundurkan diri dari posisinya sebagai Pejabat (Pj) Bupati Kapuas. Posisi tersebut kini diisi oleh Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Kalimantan Tengah (Kalteng), Darliansjah.
Figur muda di Kabupaten Kapuas, Dealdo Dwirendragraha Bahat serius untuk ikut berkontestasi dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kapuas pada 27 November 2024.
Bakal Calon Bupati Kapuas yang juga Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kalimantan Tengah (Kalteng) Alfian Mawardi mendapatkan restu dari Gubernur Kalteng H Sugianto Sabran di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kapuas 2024.
Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Kapuas Evan Rahman Saputra menarik kembali berkas pendaftaran maju Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kapuas di Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P).