26.2 C
Jakarta
Friday, November 22, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

#pemkabpulangpisau

Pj Bupati Nunu Andriani Ajak Pemilih Pemula Lakukan Rekam KTP Elektronik

Banyaknya pemilih pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 yang belum melakukan perekaman Kartu Tanda Penduduk (KTP) elektronik mendapat atensi Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu.

Wujudkan Smart City, Pemkab Pulang Pisau Tandatangani Kesepakatan Bersama dengan BNI

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pulang Pisau melaksanakan penandatanganan kesepakatan bersama dengan PT Bank Negara Indonesia (Persero). Penandatanganan dilaksanakan di Ruang Rapat Bupati Pulang Pisau, Rabu (13/11).

Pemkab Sediakan MPP untuk Layanan Pemerintahan dan Non-pemerintahan

Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani menegaskan, Mal Pelayanan Publik (MPP) Handep Hapakat Kabupaten Pulang Pisau akan menjadi pusat terpadu yang menyediakan berbagai layanan pemerintahan dan non-pemerintahan di satu lokasi.

Nunu Resmikan MPP Handep Hapakat

Mal Pelayanan Publik (MPP) Handep Hapakat Pulang Pisau yang terintegrasi telah diresmikan. Peremian MPP Handep Hapakat Pulang Pisau dilakukan Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau, Senin (11/11).

Pra-Rakor Bidang Organisasi dan Kepegawaian, Pj Bupati Harapkan Hasil Optimal

Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani menghadiri pra-rapat koordinasi (prarakor) bidang organisasi dan kepegawaian pemerintah provinsi dan kabupaten/ kota se-Kalimantan Tengah. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Kota Palangka Raya, Kamis (31/10).

Pj Bupati Pulang Pisau: Amalkan Nilia-nilai Luhur Pancasila

Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau menggelar upacara peringatan hari kesaktian Pancasila yang jatuh setiap tanggal 1 Oktober. Kegiatan yang dipusatkan di halaman Kantor Bupati Pulang Pisau, Selasa (1/10) dipimpin langsung Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau.

DKP Pulpis Rapat Penyusunan Peta Ketahanan dan Kerentanan Pangan

Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kabupaten Pulang Pisau mengadakan Rapat penyusunan Peta ketahanan dan kerentanan pangan (FSVA) Kabupaten Pulang Pisau tahun 2024 dilaksanakan di aula kantor DKP setempat, dihadiri undangan dari OPD terkait.

Pj Bupati Sambut Kunker KASAD di Pulang Pisau

Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KASAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Pulang Pisau. Dalam kegiatan yang dilakukan, Rabu (25/9) itu, KASAD didampingi istri Paulina Uli Pandjaitan dan Pangdam XlI/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan beserta istri, Beti Iwan Setiawan.

Pj Bupati Sebut Lembaga Adat Merupakan Mitra Pemerintah

Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani mengungkapkan, berdasarkan peraturan peraturan daerah (Perda) Kalimantan Tengah nomor 16 tahun 2008, dikatakan bahwa lembaga adat merupakan mitra pemerintah daerah dalam membantu kelancaran bidang pemberdayaan, pelestarian, pengembangan adat istiadat dan penegakan hukum adat dayak di wilayah Provinsi Kalimantan Tengah.

Nunu Ingatkan Netralitas ASN Sambut Pilkada Serentak

Penjabat Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani menegaskan, tidak lama lagi akan dilaksanakan pesta demokrasi. Yaitu adanya pemilihan kepala daerah (Pilkada) gubernur dan wakil gubernur serta bupati dan walikota di seluruh wilayah. Tidak terkecuali di Provinsi Kalimantan Tengah.

Latest news

- Advertisement -spot_img