28.2 C
Jakarta
Monday, November 25, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

#pemkabmura

KPU Mura Distribusikan Logistik Pemilu

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Murung Raya (Mura)  mendistribusikan logistik  pemilihan umum (Pemilu) Pemilihan Legislatif (Pileg) dan Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) tahun 2024 dari gudang logistik KPU Kabupaten Murung Raya Sabtu (10/2/2024).

Sambut Investor di Mura, Pj Bupati Harapkan Hal Ini

Pemerintah Daerah (Pemda) Murung Raya sangat menyambut baik memberikan peluang seluas-luasnya untuk berinvestasi di bumi Tana Malai Tolung Lingu Ini.

Pj Bupati Ajak Ciptakan Pemilu Damai di Mura

Pj Bupati Murung Raya (Mura) Provinsi Kalimantan Tengah, Hermon mengajak  seluruh masyarakat Bumi Tana Malai Tolung Lingu dan sekitarnya untuk bersama-sama mensukseskan pemilu 2024. Yakni menciptakan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang sejuk dan damai dengan menghormati perbedaan pilihan politik mereka.

Gerakan Tanam Cabai Dicanangkan, Pemkab Mura Harapkan Ini

Cabai menjadi salah satu komoditas yang sering menyebabkan kenaikan angka inflasi di seluruh Indonesia termasuk di Kabupaten Murung Raya. Menanggulangi hal tersebut, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura) mengadakan Gerakan Tanam Cabai.

Bus Damri Puruk Cahu-Muara Laung Resmi Dioperasionalkan

Pj Bupati Murung Raya (Mura), Hermon menghadiri sekaligus  Angkutan Perintis Bus Damri. Kegiatan launching tersebut berlangsung di halaman kantor Dinas Perhubungan Kabupaten Murung Raya, Jumat (2/2/2024).

Pemkab Mura Ikuti Sosialisasi Sistem Informasi Arsitektur SPBE V2

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura) ikuti Sosialisasi Sistem Informasi Arsitektur (SIA) Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Versi 2 (V2), melalui Video Conference di Aula A kantor Bupati Mura, belum lama ini.

Pj Sekda Hadiri TFG Pengamanan Pemilu di Mura

Pj Sekretaris Daerah Kabupaten Murung Raya (Mura) Rudie Roy menghadiri kegiatan Tactical Floor Game (TFG) yang dilaksanakan di Aula Mapolres Mura, Rabu (31/01/2024). Kegiatan itu guna mempersiapkan strategi pengamanan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang dilakukan oleh Polres Mura.

Tekan Inflasi, Pemkab Mura Gelar Gerakan Pangan Murah di 10 Kecamatan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura) melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kabupaten Murung Raya menggelar gerakan pangan murah dalam rangka stabilisasi pasokan pangan dan pengendalian inflasi di 10 Kecamatan.

Pemprov Kalteng dan Pemkab Mura Saling Bersinergi

Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) beserta rombongan dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura), Rabu (31/1) mengikuti acara ramah tamah, di aula rumah Jabatan Bupati Murung Raya.

Kunker di Murung Raya Wagub Kalteng Bagikan Sembako Gratis

Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H. Edy Pratowo membuka kegiatan Pasar Penyeimbang, Pasar Murah dan Operasi Pasar yang berlokasi di halaman Kantor Kelurahan Beriwit, Kecamatan Murung, Kabupaten Murung Raya, Rabu (31/1/2024).

Latest news

- Advertisement -spot_img