31.4 C
Jakarta
Sunday, November 24, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

#pemkablamandau

Antusias! 50 Peserta Dilatih Reaksi Cepat Siaga Bencana

Mewakili Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Said Salim, Sekretaris Daerah (Sekda) Lamandau, M. Irwasyah secara resmi membuka kegiatan pelatihan pengembangan kapasitas Tim Reaksi Cepat (TRC) Bencana Kabupaten Lamandau tahun 2024 di Kantor Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Sabtu (2/11/2024).

Kembangkan Fasilitas Kesehatan, Pemkab Lamandau Jalin Kerjasama dengan RSUP Dr. R.D Kandou Manado

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau yang diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lamandau M.Irwansyah menghadiri acara penandatanganan kerja sama RSUD Lamandau dengan Program Studi Dokter Spesialis Bedah Universitas Sam Ratulangi (RSUP) Dr. R.D Kandou Manado di Ruang Manoppo Gedung Swadana Bedah beberapa waktu lalu.

Keluhkan Persoalan Tata Batas Desa, Pemdes Kinipan Mengadu ke Pj Bupati Lamandau

Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Said Salim menerima kunjungan dari Pemerintah Desa (Pemdes) Kinipan bersama tokoh masyarakat di rumah jabatan, Jum'at (1/11).

Cegah Pencemaran Sungai, Pemkab Susun Perda Limbah Domestik

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau menggelar workshop pendampingan penyusunan rancangan tentang pengelolaan air limbah domestik. Kegiatan tersebut dilaksanakan melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) di Kabupaten Lamandau Tahun 2024 di Aula Bappedalitbang, Kamis (31/10).

Jadi Irup Peringatan Hari Sumpah Pemuda, Bronto Tekankan Memupuk Rasa Nasionalisme

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau ikut berpartisipasi menggelar kegiatan upacara dalam rangka peringatan Hari Sumpah Pemuda ke- 96. Kegiatan diselenggarakan di halaman Kantor Bupati setempat, Senin 28 Oktober 2024.

Pemkab Lamandau Lepas Kontingen Sumpah Pemuda dan Ikrar Bersama Anak Bangsa

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau, melaksanakan kegiatan pelepasan kontingen Lamandau dalam rangka mengikuti kegiatan peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-96 dan Ikrar Bersama Anak Bangsa (IBAB) Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah di Kota Palangkaraya, beberapa har lalu.

Pemkab Lamandau Tegaskan Terus Berupaya Menekan Angka Stunting

Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Said Salim bersama kepala OPD terkait menghadiri rapat koordinasi konvergensi intervensi penurunan stunting dan pendampingan pengukuran survei status gizi Indonesia (SSGI) kabupaten/kota se-Kalimantan Tengah di Aula Jayang Tingang Palangka Raya, baru-baru ini.

Serahkan Bantuan dari Gubernur Kalteng, Pj Bupati Lamandau Berharap Bisa Terus Berkelanjutan

Penjabat (PJ) Bupati Lamandau, Said Salim, memberikan bantuan kepada masyarakat berupa bahan pokok (bapok) makanan dan alat bantu jalan dan dana hibah pembangunan rumah ibadah di wilayah Desa Bintang Mengalih, Kecamatan Belantikan Raya, Kabupaten Lamandau, belum lama ini.

Pengembangan Kedelai Edamame Diharapkan Jadi Komoditas Unggulan di Lamandau

Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Said Salim menegaskan bahwa Pemerintah Daerah Kabupaten Lamandau terus berkomitmen mendukung pengembangan komoditas kedelai edamame di daerahnya.

Tekan Lakalantas, Sosialisasi Keselamatan di Jalan Raya Gencar Dilakukan

Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Tengah (Dishub Kalteng) bekerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Lamandau memperkuat program edukasi dan sosialisasi keselamatan berlalu lintas. Program tersebut khususnya diberikan kepada siswa SMA/SMK di Kota Nanga Bulik. Ini untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas (lakalantas) di Kabupaten Lamandau.

Latest news

- Advertisement -spot_img