Penjabat (Pj) Bupati Lamandau Lilis Suriani menghadiri acara pembukaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) VII Korpri tingkat Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) yang digelar di Aula Jayang Tingang Palangka Raya, Senin (9/10) malam.
Untuk menciptakan kolaborasi seluruh OPD dan stakeholder, Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Lilis Suriani memimpin rapat penanganan Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla), bertempat di Aula Sekretariat Daerah Kabupaten Lamandau.
Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Korpri menjadi media dakwah dan syiar agama dalam membangun pondasi kokoh bagi Korpri untuk menciptakan ASN yang berakhlak dan berintegritas serta meningkatkan nilai religius guna mewujudkan Kalteng makin BERKAH (Bermartabat, elok, religius, kuat, amanah dan Harmonis).
Penjabat (Pj) Bupati Lamandau Lilis Suriani menghadiri acara rapat koordinasi (Rakor) penanggulangan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla), pengendalian Inflasi, dan Ketahanan Pangan akibat dampak El Nino di Provinsi Kalimantan Tengah.
Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Lilis Suriani menerima piagam penghargaan dari Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) XII/ Tanjungpura, Mayjen TNI Iwan Setiawan atas partisipasi dalam mendukung operasi Bhakti Tentara Nasional Indonesia (TNI) TA 2023 di Wilayah Korem 102/Pjg dan Kodam XII/TPR.
Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Lilis Suriani didampingi Kalaksa BPBD Kabupaten Lamandau, Hendikel meninjau lokasi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) yang ada di Kecamatan Bulik, Senin (2/10/2023).
Penjabat (Pj) Bupati Lamandau Lilis Suriani memimpin Apel Gabungan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau, di halaman kantor setempat, Senin (2/10/2023).
Hari Kesaktian Pancasila diperingati setiap 1 Oktober untuk mengenang tujuh anggota TNI Angkatan Darat yang gugur di Lubang Buaya pada 30 September 1965.
Satreskrim Polres Lamandau bersama tim forensik telah melakukan autopsi jenazah bayi malang, Kamis (28/9/2023) yang ditemukan di Sungai Lamandau pada 26 September lalu di wilayah Desa Tanjung Beringin, Kecamatan Lamandau.
Kenal Pamit Bupati Lamandau Hendra Lesmana dan Wakil Bupati Riko Porwanto Periode 2018-2023 menyerahkan tugas Kepala Daerah kepada Penjabat (PJ) Bupati Lamandau yang baru dilantik Dr. Dra Lilis Suriani, M.M., MM. RS bertempat di GPU Lantang Torang, Kabupaten Lamandau, Kamis malam (28/9/2023).