25.8 C
Jakarta
Sunday, July 7, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Pemkab Katingan

Katingan Mendapatkan Bantuan 58 Kursi Roda dari BRSPDM Budi Luhur

Pada tahun 2022 ini, Dinas Sosial Kabupaten Katingan bakal mendapat bantuan kursi roda dari Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Mental (BRSPDM) Budi Luhur Banjar Baru Kalimantan Selatan

Pelaksana Kegiatan Pembangunan Harus Hati-hati

Bupati Katingan Sakariyas meminta semua pihak, agar pelaksanaan kegiatan harus dilakukan pada tahun anggaran 2022, dilaksanakan secara hati-hati serta harus berpegang dan mengacu kepada aturan dan ketentuan yang berlaku

Pemkab Katingan Tingkatkan Kesiagaan Hadapi Karhutla

Pemerintah Kabupaten Katingan mengingatkan kepada semua pihak, mulai tingkat desa, hingga kecamatan, supaya meningkatkan kesiagaan dalam menghadapi Karhutla tahun ini

Masuk Kantor Diskominfosantik Katingan, Wajib Scan QR Code PeduliLindungi

Dinas Komunikasi Informasi Persandian dan Statistik Kabupaten Katingan telah menerapkan wajib scan QR Code aplikasi Pedulilindungi di akses pintu masuk dan keluar kantornya

Petani Katingan Didorong Gunakan Mekanisasi

Untuk meningkatkan produksi pertanian, para petani di Kabupaten Katingan didorong untuk lebih meningkatkan penggunaan alat mekanisasi dalam mengolah lahan, penanaman, hingga panen.

Pemkab Katingan Bakal Evaluasi Penyuluh Pertanian

Pemkab Katingan akan melakukan evaluasi seluruh penyuluh pertanian yang ditempatkan di kecamatan atau desa. Jika ditemukan ada penyuluh yang tidak aktif, maka akan mendapatkan sanksi

Pemkab Katingan Serahkan 10 Raperda ke DPRD

Pemkab Katingan telah mengajukan sebanyak 10 Rancangan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tahun 2022 kepada DPRD kabupaten setempat, di antaranya adalah raperda tentang perlindungan perempuan dan anak korban kekerasan

ASN Katingan Jangan Melakukan Perjalanan Keluar Daerah

Mengingat terus melonjaknya kasus Covid 19 varian Omicron di beberapa daerah, seluruh masyarakat hingga Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Katingan, diingatkan agar jangan melakukan perjalanan ke luar daerah

Katingan-Melawi Jalin Kerja Sama Bidang Kesehatan

Jarak tempuh dari wilayah utara atau wilayah hulu Katingan, menuju Kota Kasongan yang jauh, membuat tak sedikit warga lebih memilih pelayanan kesehatan ke daerah lain. Salah satunya Kabupaten Melawi, Provinsi Kalimantan Barat

Pemkab Katingan dan Melawi Kerja Sama Buka Jalan Perbatasan

Pemkab Katingan dan Pemkab Melawi Provinsi Kalimantan Barat menandatangani kerja sama pembangunan infrastruktur jalan tembus antara kedua daerah

Latest news

- Advertisement -spot_img