Menjadi sosok orang kaya baru tentunya merupakan dambaan bagi setiap orang yang menginginkan memiliki tingkat finansial di atas rata-rata.Biasanya, mereka juga menjadi seorang yang selangkah kebih maju dibanding orang lainnya dalam menghadapi berbagai macam persoalan.
Akan segera lahir puluhan ribu orang kaya baru. Mereka sebenarnya sudah rela kehilangan aset puluhan tahun lalu. Rupanya aset itu bisa kembali lagi. Pabrik-pabrik yang selama ini mulai putus asa akan bisa kembali bersinar.