29.9 C
Jakarta
Tuesday, October 14, 2025

TAG

Nanga Bulik

Aksi Bersih-bersih dan Tanam Pohon Warnai Peringatan Hari Juang Kartika di Lamandau

Dalam rangka menyambut Hari Juang Kartika (HJK) yang diperingati pada 15 Desember, Kodim 1017/Lmd bersama Polres Lamandau melaksanakan kegiatan karya bakti berupa aksi bersih-bersih pasar dan penanaman bibit pohon eucalyptus.

Demi iPhone, Perempuan Ini Nekat Gelapkan Uang Rp 45 Juta

Keinginan untuk memiliki ponsel cerdas merek iPhone membuat Irma Sinaga (38), seorang karyawan PT. Sumber Mahardika Graha (SMG), nekat menggelapkan uang perusahaan.

Dua Kurir Sabu di Lamandau Divonis 10 Tahun Penjara

Dua pria kurir sabu, Iksan Badawi dan Hamrullah, harus mempertanggungjawabkan perbuatannya setelah terbukti secara hukum menjadi perantara jual beli sabu di wilayah Lamandau.

Razak Kunjungi Pedagang di Nanga Bulik, Soroti Pengembangan Ekonomi Lokal

Calon Gubernur Kalimantan Tengah nomor urut 4, Abdul Razak, melakukan kunjungan ke pusat perbelanjaan Pelabuhan dan Pasar Induk Nanga Bulik, Kabupaten Lamandau, pada Jumat (8/11/2024).

Tiga Tersangka Penganiayaan Dibebaskan Lewat Restorative Justice

Kejaksaan Negeri Lamandau membebaskan tiga tersangka penganiayaan melalui mekanisme restorative justice pada Kamis (7/11). Ketiga tersangka tersebut adalah Adeiani Gusti Tes (24), Adrianus Leto (20), dan Janex M. Leo Mau Bere (19).

Layani Masyarakat Lebih Prima, Cepat dan Transparan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau. Diwakili Asisten II Meigo Basel. Secara resmi menyerahkan operasional Gedung baru Pengadilan Agama (PA) Nanga Bulik kepada Ketua Pengadilan Agama Nanga Bulik, H. Iman Hilman Alfarisi, disaksikan langsung oleh Ketua Pengadilan Tinggi Agama Palangkaraya H. Tarsi, di halaman Kantor PA setempat, Senin (4/11/2024).

Pengawas TPS Kecamatan Bulik Resmi Dilantik, Siap Kawal Pilkada

Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan (Panwascam) Bulik menggelar acara pelantikan dan pengambilan sumpah bagi 59 Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) se-Kecamatan Bulik.

Penambang Emas Ilegal di Lamandau Terancam 10 Bulan Penjara

Tiga penambang emas ilegal hanya bisa tertunduk lesu saat Jaksa Penuntut Umum (JPU), Muhammad Afif Hidayatulloh membacakan tuntutan terhadap mereka.

Debat Cabup-Cawabup Lamandau Digelar 2 Kali, Catat Jadwalnya!

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lamandau telah menetapkan jadwal debat perdana dan kedua untuk pasangan calon bupati dan wakil bupati dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Lamandau 2024.

Dua Pemuda Terkapar di Jalan, Diduga Mabuk saat Kecelakaan

Dua pemuda ditemukan terkapar di Jalan Batu Betanggui, Kecamatan Bulik, Kabupaten Lamandau, tepat di depan Kantor Kelurahan Nanga Bulik, pada Minggu malam (13/10).

Latest news