PURUK CAHU,PROKALTENG.CO – Pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati Murung Raya, H Nuryakin – Doni (Nurani) melakukan kunjungan ke RSUD Murung Raya untuk melihat langsung pelayanan kesehatan di daerah itu.
Isu kesehatan sangat penting karena menjadi salah satu tema debat yang dibahas dalam debat paslon. Dalam kunjungan ini, Nuryakin menyadari masyarakat bahwa sektor kesehatan harus menjadi prioritas utama.
Mengingat tantangan yang dihadapi seperti keterbatasan fasilitas dan tenaga medis, serta sulitnya akses bagi daerah terpencil. Nuryakin dan Doni berkomitmen untuk meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan yang gratis di daerah itu, dan memastikan akses yang merata.
Selanjutnya juga meningkatkan sarana prasarana, dan akan memperjuangkan anggaran yang lebih besar untuk sektor kesehatan. Sementara masyarakat Murung Raya sudah cerdas dan menginginkan Murung Raya yang maju ke depan.
“Kami berjuang tidak mengenal lelah demi kemajuan masyarakat Murung Raya sejahtera. Kami berterima kasih kepada warga di tiap desa menyambut paslon 02 Nuryakin dan Doni dengan antusias,” ungkapnya.
Nuryakin dan Doni mengharapkan doa dan dukungan masyarakat Murung Raya pada tanggal 27 November 2024 mendatang. (tim/ens/kpg)
Dukungan kepada pasangan calon bupati dan wakil bupati Murung Raya, Nuryakin - Doni terus mengalir. Salah satuny datang dari tokoh masyarakat HM Yasruf dari Tumbang Lahung, Kecamatan Permata Intan, Kabupaten Murung Raya.
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H Sugianto Sabran mengirimkan tim reaksi cepat (TRC) Pemerintah Provinsi (Pemprov) dan ribuan paket bahan pokok (bapok) makanan untuk warga yang terdampak banjir di Kabupaten Murung Raya.
Kondisi banjir yang terjadi hingga saat ini masih melanda beberapa wilayah di Kabupaten Murung Raya. Bahkan termasuk yang terbesar, dengan ketinggian muka air berada pada level 9,40 meter.
asangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Murung Raya Nuryakin-Doni (Nurani) telah mengikuti debat publik pertama yang dilaksanakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Mura di GPU Tira Tangka Balang, Puruk Cahu, Kamis (17/10) lalu.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Murung Raya (Mura) melaksanakan debat publik pertama, pasangan calon pada pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Murung Raya tahun 2024 yang dilaksanakan, di GPU Tira Tangka Balang, Kamis (17/10).
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) bersama Polsek Permata Intan menyerahkan bantuan sosial (Bansos) kepada 50 Kepala Keluarga di Desa Tumbang Salio, Kecamatan Permata Intan Kabupaten Murung Raya, Kalimantan Tengah, yang terdampak banjir, Rabu (16/10) pagi.
Kampaye politik pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati Murung Raya, H Nuryakin - Doni (Nurani) mendapat sambutan hangat dari warga. Seperti yang terlihat di Desa Muara Joloi, beberapa waktu lalu.
Suasana kebersamaan mewarnai acara nonton bareng (nobar) Timnas Indonesia melawan Bahrain pada Kulifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia yang diadakan Relawan Muda Nurani di Posko Kecamatan Murung, Kamis malam (10/10/).
Kampanye politik pasangan calon (paslon) H Nuryakin – Doni di Pilkada Murung Raya 2024 terus lberanjut. Mereka terus menemui warga. Seperti yang dilakukan di Kecamatan Laung Tuhup, Rabu (9/10) lalu.