Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat Muhammad Cholil Nafis beri respons begini soal wanita bercadar bawa pistol terobos Paspampres masuk ke Istana Merdeka. Muhammad Cholil Nafis menyampaikan hal tersebut melalui unggahan lewat akun media sosial Twitter pribadinya yang bernama @cholilnafis.
Majelis Ulama Indonesia (MUI) memutuskan fatwa, vaksin Virus Corona (Covid-19) produksi CanSino Biologics Inc asal Tiongkok atau yang dikenal dengan nama vaksin Convidecia, hukumnya adalah haram. Hal tersebut diatur dalam Fatwa MUI Nomor 11 Tahun 2022 tentang Hukum Vaksin Covid-19 Produksi Cansio Biologics Inc China.