Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) menyatakan dukungannya terhadap program makan siang gratis yang akan dijalankan oleh pemerintah pusat pada 2025 mendatang.
Anggota Komisi III DPRD Kota Palangka Raya, Arief Norkim, menyatakan dukungannya terhadap program makan siang gratis yang digagas oleh pemerintah pusat.
PROKALTENG.CO - Calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 3, Mahfud MD menyatakan, tidak tepat jika program makan siang gratis dialokasikan ke dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2025.
Program makan siang gratis ini akan diberikan kepada para siswa di sekolah. Hal ini seperti yang sudah dilakukan oleh banyak negara-negara maju di dunia. Kebanyakan negara maju menyediakan makan siang gratis untuk siswa, agar mereka bisa berkonsentrasi saat menerima pelajaran di sekolah.
PROKALTENG.CO - Calon presiden (capres) nomor urut 3 Ganjar Pranowo secara tegas menyatakan tidak setuju dengan program pemberian makan gratis terhadap anak-anak yang digaungkan pasangan calon presiden (capres-cawapres) nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.