Pada hari terakhir pendaftaran calon Bupati dan Wakil Bupati Lamandau, Lilis Suriani, yang merupakan Penjabat (Pj) Bupati yang sebelumnya berniat untuk maju sebagai pasangan calon (paslon) bersama Triono, mendadak membatalkan niatnya.
Sejumlah tamu undangan yang hadir pada Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan ke-79 RI. Mendapat apresiasi atas penggunaan pakaian adat di acara yang berlangsung di Istana Negara Ibu Kota Nusantara (IKN), Sabtu (17/8/2024).
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), H. Sugianto Sabran, melantik empat Penjabat (Pj) Bupati baru pada Minggu (11/8). Pelantikan tersebut meliputi Pj Bupati Kapuas, Pj Bupati Sukamara, Pj Bupati Katingan, dan Pj Bupati Lamandau. Langkah ini diambil untuk mengisi kekosongan jabatan kepala daerah yang ditinggalkan oleh pejabat lama yang akan mengikuti Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada).
Penjabat (Pj) BupatiLamandau Lilis Suriani. Mengajak generasi muda atau kaum milenial untuk bergerak dan aktif dalam melestarikan kebudayaan daerah, di tengah zaman yang penuh dengan kompleksitas perubahan.