Sungai Seluluk kembali menelan korban. Sari (45), warga Desa Sabuh, Sungai Nipah, Kecamatan Siantan, Kalbar, ditemukan meninggal dunia setelah dua hari sebelumnya dilaporkan hilang.
Wakil Ketua I DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Riska Agustin melaksanakan reses perorangan di Desa Pangkalan Satu, Kecamatan Kumai, Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), baru-baru ini.
Suasana penuh energi menyelimuti Aula Bapperida Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) saat workshop dan lomba Aerobic Gymnastic resmi dibuka oleh Bupati Hj. Nurhidayah, Kamis (6/11/2025).
Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) kembali mencatatkan momen penting dengan menjadi tuan rumah Musyawarah Kerja Provinsi (Muskerprov) Palang Merah Indonesia (PMI) Kalimantan Tengah (Kalteng) 2025.