Anggota DPRD Kabupaten Murung Raya, Liangsoi menegaskan bahwa peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) perangkat desa sangat penting untuk mendorong pembangunan desa yang berkelanjutan.
Anggota DPRD Kabupaten Murung Raya (Mura), Olivia Wiswanti, menekankan bahwa peningkatan mutu pendidikan di daerah membutuhkan keterlibatan semua pihak.