Menjelang peringatan hari raya Natal 2025, Polda Kalimantan Tengah (Kalteng) melakukan anjangsana sekaligus pemberian santunan bagi anak-anak panti asuhan di Kota Palangka Raya, Kamis (4/12/2025) sore
Panti Asuhan Borneo Kasih Karunia (BKK) berbagi kasih kepada ratusan warga binaan yang beragama nasrani di Rutan Kelas IIA Palangka Raya pada Rabu, (23/10/2024). Antusias warga binaan luar biasa menyambut kegiatan ibadah dan berbagi kasih.