Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan kembali mengumbar janji untuk membangunkan stadion bertaraf International mirip Jakarta International Stadium (JIS) di Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan.
Juru bicara (Jubir) Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin (AMIN), Ismail Bachtiar mengatakan sejauh ini belum ada jadwal resmi kampanye nasional di Sulsel.
Hanya saja, dia menjelaskan jadwal pasti daerah yang akan di kunjungi di Sulsel segera diputuskan dalam waktu dekat ini.
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Anggota KPU Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat dan SDM, Harmain mengatakan, KPU Kalteng telah membuat Surat Keputusan (SK) tentang pemasangan alat peraga kampanye yang mencakup seluruh Kalteng.
Capres nomor urut 1 Anies Baswedan berencana melibatkan mantan Menteri Perhubungan yang juga mantan Dirut PT KAI Ignasius Jonan untuk membangun kereta api di Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Hal itu ia janjikan usai berdiskusi dengan anak muda di Banjarmasin, Selasa (5/12).
Pukul 09.25 Wita pagi ini (5/12), pesawat yang membawa calon presiden nomor urut 1, Anies Rasyid Baswedan mendarat di Bandara Syamsudin Noor, Banjarbaru. Ia datang tanpa didampingi calon wakil presiden Muhaimin Iskandar atau Cak Imin.
Calon Presiden (Capres) nomor urut 1 Anies Baswedan datang ke Banjarmasin, Kalimantan Selatan hari ini, Selasa (5/12). Rencananya ada tiga agenda yang akan dihadiri Anies.
Agenda Capres Anies Baswedan santai minum kopi di Bandar Kupi, Letda Sujono, Kota Medan, hari ini, Minggu siang (3/12). Capres Anies Baswedan disambut meriah pendukungnya saat tiba di Bandara Kualanamu Internasional Airport (KNIA) Deli Serdang, Sumatera Utara, Minggu pagi (3/12).
Anies Baswedan yang mengenakan setelan kemeja
Calon Presiden nomor urut 1, Anies Rasyid Baswedan datang ke Banjarmasin, Selasa (5/12) ini. Dia akan melakukan kampanye rapat terbatas. Kehadiran Anies tanpa sang Calon Wakil presiden, Muhaimin Iskandar.
Capres nomor urut 1 Anies Baswedan berjanji akan meninjau ulang Undang-undang Ibu Kota Negara (UU IKN) Nomor 3 Tahun 2022. Hal itu sehubungan dengan kritiknya terhadap IKN yang disebut tak efektif untuk menyelesaikan ketimpangan daerah di Indonesia.
Calon wakil presiden dari Koalisi Perubahan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, mengunjungi beberapa daerah di Provinsi Jawa Timur pada hari pertama masa kampanye Pemilihan Presiden 2024, Selasa (28/11).