Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, berhasil memastikan tempatnya di babak semifinal turnamen BWF Super 750 India Open 2025 yang berlangsung pada Jumat (17/1).
Tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung lolos ke semifinal India Open 2025 setelah menaklukkan wakil tuan rumah Pusarla Venkata Sindhu di babak perempat final Jumat (17/1/2025).
Debut ganda campuran baru Indonesia, Dejan Ferdinansyah/Siti Fadia Silva Ramadhanti, berhasil meraih kemenangan manis setelah memastikan tempat mereka di babak 16 besar turnamen BWF Super 750 India Open 2025.
Empat wakil Indonesia akan berlaga pada babak 32 Besar BWF Super 750 India Open 2025 yang berlangsung di New Delhi, India, Rabu (15/1).
Hari ini, dua pasangan ganda campuran Indonesia yang baru pertama kali berkompetisi bersama akan memulai debutnya.