Kejati Kalteng menggeledah Kantor KPU Kabupaten Kotawaringin Timur di Sampit. Penggeledahan ini berkaitan dengan dugaan korupsi dana hibah Pilkada tahun anggaran 2023–2024.
Kejaksaan Negeri (Kejari) Katingan menaikkan status penanganan perkara pengelolaan keuangan pengadaan barang dan jasa tahun anggaran 2023–2024 dari penyelidikan ke penyidikan.
Kejaksaan Negeri Seruyan menahan FSR, kasir bank BUMN yang diduga menerima fee ratusan juta dari praktik penyimpangan kredit hingga memicu kerugian negara lebih dari Rp5,5 miliar.