Ratusan warga Kota Palangkaraya memenuhi lobby Palangkaraya Mall untuk menyambut kedatangan Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo (Jokowi), Rabu (26/6/2024) malam. Kehadiran Presiden disambut dengan teriakan riuh warga masyarakat yang ingin berjabat tangan dan berfoto bersama orang nomor satu di Republik Indonesia ini.
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H Sugianto Sabran menyambut kedatangan Presiden RI Joko Widodo di Bandara Tjilik Riwut Palangkaraya, Rabu pagi tadi (26/6/2024).
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran menanggapi soal Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalteng 2024 yang saat ini banyak figur yang mencalonkan diri sebagai bakal calon gubernur.
Sekretaris Daerah (Sekda) Kalimantan Tengah (Kalteng) Nuryakin mengaku telah mendapatkan izin dari Gubernur Kalteng Sugianto Sabran untuk maju pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalteng 2024.
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran bersama istri, Ivo Sugianto Sabran menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 02 Jalan Juanda, Kecamatan Jekan Raya, Rabu (14/2).
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran, didampingi Wakil Gubernur (Wagub) H. Edy Pratowo, Sekretaris Daerah (Sekda) H. Nuryakin serta Ketua TP PKK Kalteng Ivo Sugianto Sabran dan Ketua Umum Dewan Adat Dayak (DAD) Kalteng Agustiar Sabran, menghadiri Perayaan Natal Pemerintah Provinsi (Pemprov), DAD, dan Persatuan Gereja Indonesia Wilayah (PGIW) Kalteng di GOR Indoor Serbaguna Palangka Raya, Kamis (21/12) malam.
Menyusul operasi tangkap tangan (OTT) pada Senin (18/12), KPK menetapkan Gubernur Maluku Utara (Malut) Abdul Gani Kasuba (AGK) sebagai tersangka. Dia diduga menerima suap terkait proyek pengadaan barang dan jasa di lingkungan Pemprov Malut.
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran menyaksikan langsung beberapa pertandingan beberapa cabang olahraga (cabor) Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XII 2023 di Kota Sampit, Kamis (27/7). Kehadiaran orang nomor satu di Bumi Tambun Bungai itu, sekaligus memberikan semangat kepada para atlet.
Pejabat Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) dan pimpinan organisasi masyarakat (ormas) Islam melaksanakan salat subuh berjamaah di Masjid Asy-Syifa rumah jabatan Gubernur Kalteng, Rabu (5/7). Kegiatan itu, sekaligus silaturahmi bersama Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran yang bertepatan tengah berulang tahun.