35.2 C
Jakarta
Thursday, April 18, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Gubernur Kalteng Sugianto Sabran

Program Mudik Gratis Berkah untuk Mahasiswa, Ini Syarat dan Ketentuannya

Dalam rangka menyambut momen Lebaran Tahun 2024 M/1445 H, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng). Melalui Dinas Pendidikan (Disdik) Kalteng menyelenggarakan program Mudik Gratis Berkah yang dikhususkan bagi mahasiswa Kalteng.

Gubernur Kalteng Tekankan Perbaikan Kualitas SDM Jadi Atensi Pemprov

Gubernur  Kalteng Sugianto Sabran menekankan perbaikan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) di Kalteng menjadi atensi Pemerintah Provinsi (Pemprov).

Nuzulul Quran, Gubernur Kalteng Minta Pejabat Agar Amanah

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran beserta Ketua TP PKK Ivo Sugianto Sabran. Hadir dalam Peringatan Nuzulul Quran Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalteng Tahun 1445 H / 2024 M di Istana Isen Mulang Palangkaraya, Rabu (27/3/2024) malam.

Amanah dari Gubernur, Bantuan Didistribusikam Door to Door dan Tepat Sasaran

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran. Melalui jajaran Kepala Perangkat Daerah Provinsi Kalteng terus menyalurkan bantuan sosial dengan tajuk berbagi berkah bulan ramadan. Program ini dilaksanakan melalui mekanisme pasar murah di 13 kabupaten dan 1 kota se-Kalteng untuk tahap pertama.

Gubernur Inginkan Inflasi yang Terjadi Akibat Kenaikan Bapok Bisa Diminimalkan

Mewakili Gubernur Kalteng, H. Sugianto Sabran. Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalteng H. Nuryakin membuka pasar murah di Wilayah Timur Provinsi Kalimantan Tengah, di Puruk Cahu Kabupaten Murung Raya, Minggu (17/3).

Pasar Penyeimbang dan Pasar Murah Segera Digelar di Kalteng, Berikut Ini Penjelasan Gubernur

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), Sugianto Sabran. Mengaku bakal menggelar pasar penyeimbang dan pasar murah dalam satu minggu ke depan di 13 Kabupaten dan 1 Kota di Kalteng.

Festival Ramadan Resmi Dibuka, Ada Bazar dan Pasar Takjil Ramadan

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar Festival Ramadan 1445 Hijriah di Halaman Istana Isen Mulang Rumah Jabatan Gubernur Kalteng Jalan Tjilik Riwut,Selasa (12/3).

Gelar Apel Pagi, Plt Kadisdik Kalteng Berharap Beasiswa Tabe Segera Tersalurkan

Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) melakukan apel pagi di halaman kantor Disdik Kalteng, Senin (26/2). Apel pagi yang rutin dilaksanakan setiap senin ini di pimpin langsung oleh pembina apel, Plt. Kadisdik Kalteng, Muhammad Reza Prabowo.

Selain Beasiswa, Gubernur Juga Bantu 2.000 Paket Sembako untuk Mahasiswa

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) di bawah kepemimpinan Gubernur Sugianto Sabran. Menyalurkan bantuan paket sembako sebanyak 2.000 paket untuk mahasiswa perantauan di Palangkaraya, Sabtu (24/2).

Kaum Milenial Usulkan Nama “Bundaran Besar Tjilik Riwut”

Renovasi Bundaran Besar saat ini mendekati rampung. Yang menjadi perbincangan saat ini, seiring bakal selesainya rnovasi salah satu ikon di Ibu Kota Provinsi Kalteng itu. Gubernur Kalteng, H. Sugianto Sabran, membuka kesempatan kepada masyarakat untuk memberikan usulan nama Bundaran Besar .

Latest news

- Advertisement -spot_img