Bupati Katingan Saiful. Menyerukan ajakan kepada generasi muda di Katingan, untuk menjadi garda terdepan dalam menghadapi ancaman yang mengganggu stabilitas bangsa.
Mempertahankan eksistensi budaya dan kearifan lokal daerah, harus terus dilakukan. Oleh sebab itu generasi muda saat ini harus menumbuhkan rasa cinta terhadap budayanya sendiri.