Upaya sinergi antara pihak kepolisian, Dinas Perhubungan, dan anggota DPRD di Murung Raya (Mura) ini diharapkan dapat menciptakan lingkungan yang lebih aman dan tertib di jalan raya. Terutama bagi para pelajar yang menjadi fokus utama dalam upaya ini dalam hal menggunakan kendaraan. Hal Ini sangat didukung kalangan DPRD Mura.
Kabupaten Murung Raya (Mura) mengirim kontingen untuk berlaga mengikuti Festival Seni Qasidah (FSQ) X tingkat Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) yang dilaksanakan di Palangka Raya.
Dengan tingkat prevalensi stunting yang masih tinggi perlu upaya untuk segera mengatasi bersamasama. Baik Pemerintah Kabupaten, Pemerintah Kecamatan, Pemerintah Desa, individu, komunitas, CSR, lintas sektor, maupun swasta.
Ketua DPRD Murung Raya (Mura) Doni mengapresiasi Pemkab setempat melalui Dinas Ketahanan Pangan yang sudah memberikan perhatiannya kepada kalangan masyarakat, di saat nilai jual beli bahan pangan sedang tidak stabil.
Pemilu merupakan pesta demokrasi untuk memilih kepala negara, daerah, maupun anggota legislatif. Maka dari itu, gelaran Pemilu agar dapat disukseskan bersama, sehingga nantinya terpilih pemimpin baik presiden, kepala daerah hingga wakil rakyat.
Pemilu merupakan pesta demokrasi untuk memilih kepala negara, daerah, maupun anggota legislatif. Maka dari itu, gelaran Pemilu agar dapat disukseskan bersama, sehingga nantinya terpilih pemimpin baik presiden, kepala daerah hingga wakil rakyat.
Tahun 2023 kini tinggal kurang lebih tiga bulan lagi akan berakhir. Dengan sisa waktu yang ada ini, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Murung Raya mengingatkan, jangan sampai ada pelaksanaan kegiatan yang molor penyelesaiannya dan semua harus selesai tepat waktu.
Tahun 2023 kini tinggal kurang lebih tiga bulan lagi akan berakhir. Dengan sisa waktu yang ada ini, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Murung Raya mengingatkan, jangan sampai ada pelaksanaan kegiatan yang molor penyelesaiannya dan semua harus selesai tepat waktu.
Kalangan DPRD Murung Raya berharap penjabat (Pj) Bupati Mura, bisa melanjutkan program- program prioritas yang sudah dibangun massa kepemimpinan bupati dan wakil bupati sebelumnya. Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Murung Raya, Akhmad Tafruji mengharapkan, Pj Bupati Murung Raya, Dr Hermon MSi, bisa melanjutkan programprogram strategis yang sudah dibangun oleh pemimpin sebelumnya.
Kalangan DPRD Murung Raya berharap penjabat (Pj) Bupati Mura, bisa melanjutkan program- program prioritas yang sudah dibangun massa kepemimpinan bupati dan wakil bupati sebelumnya.