27.3 C
Jakarta
Tuesday, April 22, 2025
- Advertisement -spot_img

TAG

DPRD

Hadiri Peringatan Harganas, SKY: Cegah Stunting Dimulai saat Remaja

Ketua DPRD Kota Palangkaraya, Sigit Karyawan Yunianto (SKY) menghadiri secara langsung peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-30 dan kegiatan aksi Generasi Remaja (Genre) mencegah stunting tingkat provinsi Kalimantan Tengah, di Kabupaten Kapuas baru-baru ini.

Kesehatan Masyarakat di Mura Diharapkan Meningkat

Anggota DPRD Murung Raya (Mura), Heriyus M Yoseph mengapresiasi kegiatan Operasi Katarak Gratis yang telah dilaksanakan Pemkab Mura, baru-baru ini. Politisi PDIP Mura ini berharap, dengan kegiatan operasi katarak gratis itu, bisa memberikan dampak peningkatan kesehatan bagi masyarakat Murung Raya.

Soal Usulan Nama Pj Walikota Palangkaraya, Begini Kata SKY

Ketua DPRD Kota Palangkaraya, Sigit Karyawan Yunianto (SKY) mengatakan usulan nama Pj Walikota Palangkaraya masih digodok.

Packaging Produk UMKM di Palangkaraya Diharapkan Ada Kemajuan

Ketua DPRD Kota Palangkaraya, Sigit Karyawan Yunianto (SKY) mengunjungi stand pameran produk Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah  (UMKM) Palangkaraya Fair 2023, di halaman GOR Indoor Serbaguna Jalan Tjilik Riwut Km 5 Palangkaraya, Jumat (28/7/2023) malam.

Waspadai El Nino, Dewan Ingatkan Bahaya Ini

Wakil Ketua I Komisi C DPRD Kota Palangkaraya, Ruselita mengingatkan pemerintah daerah dan masyarakat untuk mengantisipasi potensi berbagai bahaya kesehatan akibat El Nino (pemanasan suhu) yang diperkirakan terjadi Agustus 2023 mendatang. Sebab, menurutnya saat ini sudah mendekati akhir Juli  2023. Jadi, fenomena El Nino akan bermula dalam kurun waktu beberapa hari lagi.

Pimpinan DPRD Kalteng Apresiasi Porprov XII di Kotim

Unsur pimpinan DPRD Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Ketua dan Wakil Ketua I, II, III beserta jajaran Anggota DPRD hadir dalam pembukaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XII Kalimantan Tengah (Kalteng) Tahun 2023. Gelaran itu, dilaksanakan di Stadion 29 November, Kotawaringin Timur, Rabu (26/7) malam.

Upaya PPLH di Palangkaraya Harus Melibatkan Semua Pihak

Ketua Komisi C DPRD Kota Palangkaraya, M.Hasan Busyairi mengatakan untuk perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup (PPLH)  Kota Palangkaraya dibutuhkan partisipasi masyarakat. Begitu juga peran aktif perangkat daerah dalam melakukan monitoring. Pihak dinas terkait juga diperlukan untuk melakukan pelaporan pelaksanaan, pemanfaatan, pencadangan, pemantauan, pendayagunaan dan pelestarian terhadap lingkungan hidup tersebut.

PBS Diingatkan Realisasikan Program Kesejahteraan Masyarakat

Wakil Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Tengah (Kalteng) Sudarsono, mengingatkan seluruh Perusahaan Besar Swasta (PBS) di wilayah provinsi ini, merealisasikan program kesejahteraan masyarakat.

Soal Pengelolaan Parkir, SKY Beri Tanggapan Begini

Ketua DPRD Kota Palangkaraya, Sigit Karyawan Yunianto (SKY) memberikan tanggapan terkait pernyataan salah satu aktivitis penggiat sosial masyarakat Kalimantan Tengah, Menteng Asmin perihal pengelolaan parkir. Misal pengelolaan parkir di kawasan Taman Wisata Kuliner Sanggumang Jalan Yos Sudarso Kota Palangkaraya, menurut SKY diperlukan komitmen Dinas Perhubungan untuk dapat meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Dikatakannya perlu adanya evaluasi untuk melihat apakah hal tersebut bersifat merugikan atau tidak. Tentunya dengan berlandaskan peraturan perundang-undangan.

DPRD Kalteng Apresiasi Penyelesaian Masalah Perusahaan Sawit di Seruyan

Ketua Komisi II DPRD Kalteng Achmad Rasyid mengapresiasi kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan yang telah memfasilitasi musyawarah antara PT. Bangun Jaya Alam Permai (BJAP) dengan warga di Kecamatan Seruyan Tengah. Diketahui dari musyawarah tersebut, telah mendapatkan kesepakatan kedua belah pihak dalam penyelesaian masalah yang terjadi. “Saya ucapkan terimakasih kepada Pemda Seruyan, PT. BJAP dan masyarakat serta semua pihak yang turut membantu hingga tercapai hasil yang memuaskan,” ujarnya, Selasa (11/7).

Latest news

- Advertisement -spot_img