PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) melalui Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalteng pada tahun 2024 ini memberikan subsidi biaya sarana produksi melalui bantuan hibah sebesar Rp500.000,-/orang bagi 26.181 pelaku usaha perikanan Kalteng.
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO - Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalteng H. Darliansjah mengaku siap bersinergi dan bekerjasama dengan PT Pelindo Jasa Maritim.
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO - Dalam rangka meningkatkan sinergisitas antara BUMN dengan Pemprov Kalteng, Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalteng H. Darliansjah melakukan audiensi dengan PT. Pelindo Jasa Maritim.
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalteng H. Darliansjah. Menghadiri kegiatan Sosialisasi Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan RI Nomor 8 Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Stasiun Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (SKIPM-KHP) Palangkaraya, Kamis (25/4)
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng). Saat ini sedang gencar menggelar pasar penyeimbang. Dalam berbagai kesempatan, Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran selalu menekankan bahwa adanya Pasar Penyeimbang ini dilaksanakan dalam rangka menekan laju inflasi yang secara rutin akan dilaksanakan untuk meningkatkan daya beli masyarakat.
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalteng H. Darliansjah. Menerima kunjungan Komisi Informasi (KI) Provinsi Kalteng, Rabu (17/4/2024).Â
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO - Subsidi biaya sarana produksi bagi pelaku usaha perikanan di Kalteng oleh Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalteng merupakan program yang di inisiasi oleh Gubernur Kalteng H Sugianto Sabran.
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalteng H. Darliansjah mengajak seluruh pegawai Dislutkan Provinsi Kalteng untuk kembali bersemangat dalam melaksanakan tugas dan pekerjaan setelah melewati cuti bersama dalam rangka Hari Raya Idulfitri 1445 H
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalteng H. Darliansjah memimpin Apel Besar Aparatur Sipil Negara (ASN) Dislutkan setelah libur lebaran di halaman Kantor Dislutkan Provinsi Kalteng, Selasa (16/4/2024).
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Dalam rangka menyambut Hari Raya Idulfitri 1445 H / 2024 M, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) membagikan paket beras gratis pada pasar murah Pemprov Kalteng. Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H. Edy Pratowo membuka kegiatan pasar murah di Halaman Istana Isen Mulang Rumah Jabatan Gubernur Kalteng, Palangkaraya, Minggu (7/4/2024).