Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah (Kalteng) terus intensifkan edukasi kepada masyarakat mengenai persyaratan yang diperlukan untuk pengajuan permohonan pendaftaran kapal perikanan baru.
Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah (Kalteng) terus mengintensifkan sosialisasi terkait penerapan Buku Kapal Perikanan Elektronik (E-BKP).
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah, H. Darliansjah, menegaskan bahwa kolaborasi antarinstansi, baik di tingkat pusat, provinsi, maupun kabupaten/kota, menjadi kunci utama dalam mencapai target pembangunan sektor perikanan yang berkelanjutan.
Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah (Kalteng) kembali mengingatkan seluruh pemilik kapal perikanan untuk segera melaporkan setiap perubahan identitas kapal, baik terkait spesifikasi teknis maupun aspek lainnya.
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah, H. Darliansjah, menegaskan bahwa penerapan standar mutu oleh pelaku usaha perikanan di Kalteng sangatlah penting untuk menjaga keberlanjutan sektor perikanan dan meningkatkan daya saing produk perikanan di pasar domestik maupun global.
Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah (Kalteng) meluncurkan program pasar penyeimbang komoditas ikan yang bertujuan untuk meningkatkan konsumsi ikan masyarakat.
Konsumsi ikan segar diyakini menjadi salah satu kunci menjaga kesehatan keluarga. Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah (Kalteng), H. Darliansjah, memberikan edukasi kepada masyarakat mengenai pentingnya mengenali ikan segar sebelum membeli.Â
Dalam upaya menjaga stabilitas harga dan mendukung kesehatan masyarakat, Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah meluncurkan program Pasar Penyeimbang Komoditi Ikan. Program ini diharapkan menjadi solusi atas fluktuasi harga ikan sekaligus memperkuat konsumsi masyarakat.Â