Gubernur Kalteng dalam sambutan tertulis yang dibacakan oleh Kepala Dinas Komunikasi Informatika Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) Kalteng Agus Siswadi menyampaikan, Harsiarnas menjadi sebuah tonggak untuk mengenang peran penting penyiaran dalam kehidupan sosial, budaya, dan politik di Indonesia.
Kepala Dinas Komunikasi Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Agus Siswadi mewakili Gubernur Kalteng membuka secara resmi kegiatan Temu Mitra TVRI Kalteng dan rekonsiliasi lintas bidang dalam upaya Peningkatan PNBP, di Palangkaraya, Jumat (16/2) malam.
Kepala Diskominfosantik Provinsi Kalteng Agus Siswadi. Menghadiri Presentasi atau Demo Program Aplikasi Sistem Informasi Ketahanan Ekonomi, Kerawanan Sosial dan Sistem Informasi Hitung Pemilu-Pilkada 2024, di Ruang Virtual Conference (Vicon) Badan Kesbangpol Kalteng, Jumat (17/11).
Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) Kalimantan Tengah (Kalteng) Agus Siswadi menerima penghargaan dalam acara Malam Anugerah Penyiaran KPID Kalteng Tahun 2023 di GPU Tambun Bungai Palangka Raya, Rabu (13/12).
Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Nuryakin melepas Komunitas Informasi Masyarakat (KIM) Damar Digital Jaya mewakili Kalteng di tingkat nasional untuk mengikuti rangkaian kegiatan KIM Festival pada tanggal 27 sampai 29 Oktober di Surabaya, Jawa Timur. Pelepasan berlangsung di Ruang Rapat Bajakah, Kantor Gubernur Kalteng, Rabu (25/10).