Para pelajar di Kabupaten Lamandau, Kalimantan Tengah (Kalteng) tak sabar menunggu program Makan Bergizi Gratis (MBG).Makan siang gratis ini adalah salah satu program yang dijanjikan pemerintahan Prabowo - Gibran untuk para anak didik usia sekolah.
Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lamandau, Abdul Kohar mengingatkan kepada para guru agar kegiatan masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) jenjang TK hingga SMA/SMK/SLB negeri/swasta tahun ajaran 2024/2025 harus menjadi sesuatu yang menyenangkan bagi siswa.