Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Agus Siswadi menyerahkan tali asih kepada Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN) di lingkup Diskominfosantik Kalteng. Penyerahan tersebut, dilakukan di halaman Diskominfosantik Kalteng, Selasa (24/12/2024).