26.5 C
Jakarta
Saturday, November 23, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Bupati Kotim H. Halikinnor

Kapolres : Waspada Modus Penipuan Melalui Medsos, Bila Ada Indikasi Segera Laporkan

Terkait akun palsu yang muncul di media sosial. Baik itu whatsapp (WA), Fecebook, dan Instagram maupun lainnya yang mengatasnamakan nama Bupati Kotim H.Halikinnor belum lama ini terjadi.

Keliatan Kumuh, Bupati Instruksikan OPD Terkait Atur Pembenahan Taman Kota

Taman Kota Sampit yang terletak di Jalan Yos Sudarso merupakan salah satu ikon Kota Sampit Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Sejak dahulu, taman kota itu kerap kali menjadi wadah bersantai masyarakat Kotim. Letaknya yang strategis membuat taman kota menjadi pilihan alternatif masyarakat Kota Sampit untuk menghabiskan waktu bersama keluarga.

Kotim Menerima Sertifikat dari Kemenkes karena Memenuhi Kriteria Pemberantasan Frambusia

Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan Republik Indonesia memberikan sertifikat kepada pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) karena menjadi salah satu dari 99 kabupaten/kota di Indonesia, dan merupakan 1 dari 7 kabupaten/kota yang ada di Kalimantan Tengah (Kalteng) yang penerima Sertifikat bebas dari Frambusia.

99 Mahasiswa IAHN-TP KKN di Kotim, Ditempatkan di 5 Kecamatan

Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) melepas rombongan mahasiswa Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya yang akan melakukan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) ke beberapa desa di wilayah Kotim, Rabu (6/3).

Bupati : Saya Minta Camat Gandeng PBS untuk Pengembangan Jalan Desa yang Belum Dialiri Listrik

Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor. Meminta kepada Camat agar dapat menggandeng perusahaan besar swasta (PBS) untuk percepatan pengembangan infrastruktur jalan yang berada di daerah ini khususnya desa yang belum dialiri listrik.

Bupati Instruksikan Evaluasi Program Gerebek Stunting Apakah Sudah Tepat Sasaran?

Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) akan mengevaluasi program gerebek stunting yang saat ini tengah berjalan. Program tersebut merupakan program untuk memenuhi kebutuhan gizi anak penderita stunting yang ada di Kotim.

Sudah Ada Rumah Singgah, Rencana Pembuatan Panti Jompo Dikaji Lagi

Rencana pembuatan panti jompo bagi lansia yang tidak memiliki keluarga di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), nampaknya perlu dikaji lagi. Pasalnya, saat ini Kabupaten Kotim telah mempunyai rumah singgah yang dikelola oleh Dinas Sosial (Dinsos) setempat.

Digelar Juni, Kotim Bershalawat Akan Mendatangkan Habib Syech Bin Abdul Qodir Assegaf

Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor. Akan menepati janjinya yaitu akan mengadakan kegiatan keagamaan dengan mengundang Habib Syech Bin Abdul Qodir Assegaf, sebagai tamu utama dalam acara Kotim Bershalawat yang akan diadakan Bulan Juni 2024 nanti.

Isra Mikraj Memperteguh Sikap Istiqomah Dalam Meneladani Perjuangan Rasulullah

Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor menghadiri acara Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW  1445 H,  yang digelar oleh Penitia Hari Besar Islam (PHBI) Kabupaten Kotim, di Masjid Agung Wahyu Al Hadi Islamic Center Sampit, Rabu (21/2).

2024, Direncanakan Perbaikan 207 Ruas Jalan dan Gang dengan Estimasi Anggaran Rp151 Miliar

Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang, Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (PUPRPRKP) sejak awal Tahun 2024, telah dimekarkan menjadi dua Dinas yaitu Dinas Sumber Daya Air Bina Marga Bina Konstruksi Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman,  dan Dinas Cipta Karya Tata Ruang dan Pertanahan.

Latest news

- Advertisement -spot_img