Kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan oleh tujuh damang kepala adat. Terhadap kutipan ayat dalam kitab suci umat Hindu Kaharingan akhirnya menemukan hasil. Setelah sempat melakukan sidang adat, kedua belah pihak akhirnya memilih jalur damai.
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H Halikinnor mengingatkan para Aparatur Sipil Negara (ASN) yang ada di wilayahnya untuk tidak menambah cuti usai libur bersama Iduladha 1444 Hijriyah.
Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor. Mengatakan, Lansia adalah berkah bukan beban. Para Lansia merupakan keberkahan dan dapat menjadi ladang pahala untuk mengabdi kepada mereka. Para Lansia juga harus dijadikan sebagai motivasi bagi para generasi penerus bangsa,
Pemerintah memiliki program pengembangan dan pembinaan, serta revitalisasi bahasa daerah yang dilakukan secara masif. Program ini diimplementasikan melalui program kerja berbagai kementerian, lembaga serta pemerintah daerah yang memiliki hubungan dengan kebahasaan dalam berbagai bidang.
Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) H Halikinnor. Melantik tiga penjabat kepala desa. Untuk menggantikan kepala desa sebelumnya ,yang telah mengundurkan diri, karena mendaftar menjadi bakal calon anggota legislatif pada pemilu 2024 nanti.
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H Halikinnor. Mengatakan pemerintah kabupaten (Pemkab) Kotim akan menyewa pesawat. Untuk membantu keberangkat jemaah calon haji (JCH) menuju Embarkasi Syamsudin Noor di Banjarmasin Kalimantan Selatan (Kalsel). Begitu pula dengan kepulangannya.
Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Menargetkan perpanjangan landasan pacu atau runway Bandara H Asan Sampit terealisasi 2024. Kabar gembira itu disampaikan saat audiensi di aula rumah jabatan bupati, Senin (29/5).
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H Halikinnor menerima penghargaan medali kehormatan dari Dewan Pimpinan Gerakan Pemuda Dayak (Gerdayak) di Kota Palangka Raya, Minggu (28/5). Penghargaan tersebut diberikan atas dukungan pemerintah daerah kepada Gerdayak serta sumbangsihnya terhadap perkembangan, kemajuan, dan keberadaan organisasi tersebut.
Kenaikan retribusi pasar dinilai bisa memberatkan pedagang, membuat Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor membatalkan kenaikan retribusi tersebut