Munculnya wacana marger seluruh universitas di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) oleh Gubernur Kalteng Sugianto Sabran beberapa waktu lalu, langsung ditindak lanjuti Pemkab Kotim
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor berencana akan menggelar hiburan cukup besar bagi masyarakat Kotim. Expo dan hiburan realigi dalam rangka memperingati HUT Kotim Ke- 71 rencananya akan digelar usai Pemilihan Umum (Pemilu) Februari nanti.
Terkait wacana wisata buaya yang saat ini menuai beragam tanggapan dari masyarakat, Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor menjelaskan ada beberapa pertimbangan wacana wisata buaya.
Pengurus Dewan Adat Dayak (DAD) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) telah resmi dilantik. Dengan dilantiknya para pengurus tersebut, diharapkan Pemkab Kotim dapat bekerjasama dalam menciptakan situasi aman di wilayah ini. Selain itu, fungsi DAD juga diharapkan dapat berjalan di Bumi Habaring Hurung untuk kepentingan masyarakat.
Peringatan Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama (Kemenag) Ke-78 di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) berlangsung khidmat. Kegiatan tersebut digelar di halaman kantor Kemenag Kotim Jalan Ir Soekarno, Rabu (3/1).
Pemkab Kotim) berencana bakal menggelar event perlombaan mancing mania dan kicau burung di wilayah ini. Rencananya acara tersebut akan mulai digelar tahun 2024 mendatang. Tak tanggung-tanggung, event tersebut akan digelar dengan skala regional hingga nasional.
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor. Pada tahun 2021 lalu berencana membuat penangkaran buaya di Pulau Lepeh Kecamatan Mentaya Hilir Selatan (MHS). Sehingga nantinya daerah ini memiliki obyek wisata yang unik dan diyakini akan menarik para wisatawan manca negara untuk berkunjung.
Perayaan Natal merupakan perayaan yang ditunggu-tunggu oleh umat Kristiani di seluruh dunia. Diharapkan perayaan tersebut tidak hanya sekedar seremonial belaka. Tetapi masyarakat Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) yang merayakannya dapat mengambil nilai-nilai pengajaran yang tersimpan dalam hari raya tersebut.
Dunia bisnis yang ada di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) terlihat kian mengalami kenaikan dari waktu ke waktu. Aspek yang berdampak besar bagi pertumbuhan perekonomian daerah itu terlihat kian menunjukkan eksistensinya