28 C
Jakarta
Friday, July 11, 2025

TAG

Agustiar Sabran

ASN Kalteng Dibina Lewat Pengajian, Gubernur Dorong Keseimbangan Iman dan Tugas Negara

Upaya memperkuat karakter Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) terus digalakkan.

Disdik Kalteng Percepat Digitalisasi, Rp600 Miliar Dialokasikan untuk Papan Tulis Digital

Plt Kepala Disdik Kalteng, M. Reza Prabowo, menegaskan bahwa pihaknya menargetkan seluruh 4.000 rombongan belajar (rombel) di Kalteng akan tuntas mendapatkan fasilitas digital tahun ini.

Ibu dan Bayi Jadi Korban, Gubernur Kalteng Marah dan Minta Jalan Diperbaiki

Tragedi kecelakaan maut di Km 18 Kereng Pangi, Desa Hampalit, Kecamatan Katingan Hilir, Kabupaten Katingan, memicu reaksi keras dari Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), H. Agustiar Sabran.

Subsidi Penuh, Gubernur Kalteng Gratiskan 600 Paket Sembako di Desa Asam Baru

Upaya Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) dalam menekan inflasi daerah terus berlanjut.

Penertiban Truk ODOL Dinilai Penting untuk Jaga Infrastruktur Jalan di Kalteng

Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), Lohing Simon, memberikan apresiasi atas kebijakan tegas Gubernur Agustiar Sabran dalam menindak truk bermuatan berlebih.

Agustiar Sabran Dorong HMI Palangka Raya Kawal Kedaulatan SDA

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran menegaskan pentingnya peran strategis Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) dalam menjaga kedaulatan sumber daya daerah.

Gubernur Kalteng Mengajar, Siswa Antusias hingga ke Daerah Terpencil

Pemprov Kalteng terus memperluas akses pendidikan daring hingga ke pelosok. Salah satunya melalui program “Pak Agustiar Mengajar” yang kini dipastikan bakal digelar secara rutin.

Gubernur Kalteng Tegaskan Musrenbang Bukan Seremonial, Tapi Langkah Strategis

Gubernur Kalteng menegaskan bahwa Musrenbang bukan sekadar kegiatan seremonial, melainkan forum penting untuk menyusun strategi pembangunan.

Gubernur Kalteng Tindak Tegas Truk ODOL di Jalan Palangka Raya–Kurun

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran menunjukkan sikap tegas dalam menanggapi maraknya pelanggaran over dimensi dan over muatan (ODOL) di ruas Jalan Palangka Raya–Kuala Kurun.

Lewat Program Huma Betang, Agustiar Ingin Masyarakat Pedalaman Mandiri

Gubernur Kalteng H. Agustiar Sabran menegaskan, inisiatif ini dirancang untuk mengangkat derajat masyarakat Dayak dan memastikan pembangunan merata hingga ke wilayah pelosok.

Latest news