Komunitas Senyum Bumi menggelar aksi bersih-bersih pemukiman di Jalan Pelatuk V Palangka Raya dengan melibatkan relawan muda dan anak-anak, sebagai upaya menumbuhkan kepedulian lingkungan sejak dini.
Andika Bratama Parlindungan Nainggolan (22) ditemukan meninggal dunia di kamar kosnya Jalan Patimura, Kelurahan Menteng, Kecamatan Jekan Raya, Kota Palangka Raya, Sabtu (10/1/2026).
Guna memantau stabilitas keamanan di wilayah hukumnya, Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Lamandau, AKBP Joko Handono memimpin langsung kegiatan Analisis dan Evaluasi (Anev) Kamtibmas Tahun 2025.
Komandan Kodim (Dandim) 1017/Lmd, Letkol Arm. Ady Kurniawan, M.Han., secara resmi mengajak seluruh putra-putri terbaik di Kabupaten Lamandau untuk bergabung menjadi bagian dari Tentara Nasional Indone