27.3 C
Jakarta
Wednesday, May 7, 2025

Jadi Pusat Pengolahan Sampah, Masyarakat Diimbau Jual Sampah di TPS-3R

PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO โ€“ Plt Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Palangka Raya, Alman Pakpahan. Mengajak seluruh masyarakat untuk aktif memanfaatkan Tempat Pembuangan Sampah Reduce, Reuse, Recycle (TPS-3R) yang terletak di Jalan Manduhara

Pihaknya ingin meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pengelolaan sampah yang baik dan benar. โ€œTPS-3R ini bukan hanya tempat pembuangan sampah biasa, tetapi juga menjadi pusat pengolahan sampah. Warga dapat membawa sampah yang masih memiliki nilai ekonomis seperti kertas, plastik, dan logam untuk dijual di TPS-3R ini,โ€ katanya, Jumat (10/1/2025).

Dengan adanya TPS-3R, diharapkan dapat mengurangi jumlah sampah yang berakhir di Tempat Pembuangan Akhir (TPA).Selain itu, kegiatan jual beli sampah di TPS-3R juga dapat memberikan manfaat ekonomi bagi masyarakat, terutama bagi mereka yang memiliki keterbatasan ekonomi.

Baca Juga :  Satpol PP Palangka Raya Segel Baliho Tak Berizin di Bundaran Kecil

โ€œKami berharap masyarakat dapat berpartisipasi aktif dalam program ini. Dengan membuang sampah pada tempatnya dan memilah sampah dari rumah, kita telah berkontribusi dalam menjaga lingkungan,โ€ ucapnya.

Pemerintah kota terus berupaya meningkatkan fasilitas dan pelayanan di TPS-3R. Beberapa program yang telah dan akan dilakukan antara lain sosialisasi kepada masyarakat, pelatihan bagi pengelola TPS-3R, serta pengembangan produk-produk daur ulang dari sampah. (jef)

PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO โ€“ Plt Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Palangka Raya, Alman Pakpahan. Mengajak seluruh masyarakat untuk aktif memanfaatkan Tempat Pembuangan Sampah Reduce, Reuse, Recycle (TPS-3R) yang terletak di Jalan Manduhara

Pihaknya ingin meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pengelolaan sampah yang baik dan benar. โ€œTPS-3R ini bukan hanya tempat pembuangan sampah biasa, tetapi juga menjadi pusat pengolahan sampah. Warga dapat membawa sampah yang masih memiliki nilai ekonomis seperti kertas, plastik, dan logam untuk dijual di TPS-3R ini,โ€ katanya, Jumat (10/1/2025).

Dengan adanya TPS-3R, diharapkan dapat mengurangi jumlah sampah yang berakhir di Tempat Pembuangan Akhir (TPA).Selain itu, kegiatan jual beli sampah di TPS-3R juga dapat memberikan manfaat ekonomi bagi masyarakat, terutama bagi mereka yang memiliki keterbatasan ekonomi.

Baca Juga :  Satpol PP Palangka Raya Segel Baliho Tak Berizin di Bundaran Kecil

โ€œKami berharap masyarakat dapat berpartisipasi aktif dalam program ini. Dengan membuang sampah pada tempatnya dan memilah sampah dari rumah, kita telah berkontribusi dalam menjaga lingkungan,โ€ ucapnya.

Pemerintah kota terus berupaya meningkatkan fasilitas dan pelayanan di TPS-3R. Beberapa program yang telah dan akan dilakukan antara lain sosialisasi kepada masyarakat, pelatihan bagi pengelola TPS-3R, serta pengembangan produk-produk daur ulang dari sampah. (jef)

Terpopuler

Artikel Terbaru