30.6 C
Jakarta
Wednesday, November 27, 2024

Dua Petugas KPPS di Kapuas Diduga Berbuat Curang, Polisi Lakukan Pengamanan

KUALA KAPUAS,PROKALTENG.CO– Dua petugas KPPS di Kapuas diduga melakukan kecurangan dengan mencoblos surat suara orang lain, Rabu (27/11/2024). Hal itu terlihat dari video yang beredar di beberapa grup whatsapp.

Kejadian diketahui di TPS 04 Jalan Pemuda, Kelurahan Selat Utara, Kecamatan Selat, Kabupaten Kapuas. Dari video yang beredar, dua oknum petuga KPPS terlihat menyembunyikan surat suara yang sudah dicoblosnya, dan diminta ditunjukan, namun tidak bersedia.

Akhirnya diminta paksa dan benar saja ada surat suara yang sudah tercoblos salah satu pasangan calon. Atas kejadian tersebut, saat ini tim keamanan sudah turun ke lokasi TPS. Kapolres Kapuas AKBP Gede Pasek Muliadnyana datang ke lokasi bersama anggotanya untuk melakukan pengamanan.(alh/ila/kpg)

Baca Juga :  Saling Sinergi Bangkitkan Pariwisata di Tengah Pandemi

KUALA KAPUAS,PROKALTENG.CO– Dua petugas KPPS di Kapuas diduga melakukan kecurangan dengan mencoblos surat suara orang lain, Rabu (27/11/2024). Hal itu terlihat dari video yang beredar di beberapa grup whatsapp.

Kejadian diketahui di TPS 04 Jalan Pemuda, Kelurahan Selat Utara, Kecamatan Selat, Kabupaten Kapuas. Dari video yang beredar, dua oknum petuga KPPS terlihat menyembunyikan surat suara yang sudah dicoblosnya, dan diminta ditunjukan, namun tidak bersedia.

Akhirnya diminta paksa dan benar saja ada surat suara yang sudah tercoblos salah satu pasangan calon. Atas kejadian tersebut, saat ini tim keamanan sudah turun ke lokasi TPS. Kapolres Kapuas AKBP Gede Pasek Muliadnyana datang ke lokasi bersama anggotanya untuk melakukan pengamanan.(alh/ila/kpg)

Baca Juga :  Saling Sinergi Bangkitkan Pariwisata di Tengah Pandemi

Terpopuler

Artikel Terbaru

/