Sebagian wilayah Bumi Tambun Bungai diselimuti kabut asap. Kondisi yang kian parah mendorong Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) RI Alue Dohong bersama tim dari Dirjen Penegakan Hukum LHK turun ke Kalteng untuk melihat langsung kondisi karhutla di Desa Tumbang Nusa, Kecamatan Jabiren Raya, Kabupaten Pulang Pisau, Jumat (29/9).
Debit Air yang merendam Jalan Poros Tumbang Nusa, Kecamatan Jabiren Raya hingga Sabtu (20/11/2021) pagi terus mengalami kenaikan. Bahkan kini ketinggian debit air yang merendam Jalan Trans Kalimantan itu sudah mencapai 84 centimeter.