Gubernur Kalteng Agustiar Sabran meninjau Sport Center Pangeran Ratu Alamsyah di Pangkalan Bun untuk memastikan kesiapan venue Porprov XIII Kalteng 2026.
Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) terus mematangkan kesiapan sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Kalimantan Tengah 2026.