Anggota Dewan Perwalian Daerah (DPD) RI daerah pemilihan (Dapil) Jawa Barat, Alfiansyah Komeng mengungkapkan kebingungannya setelah ditugaskan di Komite II DPD. Sebab, Komite tersebut salah satunya membidangi masalah pertanian.
Jelang peringatan 79 tahun kemerdekaan Indonesia, situasi kebangsaan menjadi bahan refleksi bagi banyak pihak. Salah satunya adalah perhatian serius yang diberikan oleh anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, yang baru saja menyelesaikan masa reses dan penyerapan aspirasi di daerah masing-masing.