Dengan semakin bertambanya usia, maka pengalaman hidup yang kita kumpulkan akan membentuk karakter dan kebijaksanaan kita. Kesehatan adalah aset paling berharga yang kita miliki.
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI mengonfirmasi bahwa Virus Human Metapneumovirus (HMPV) telah mulai masuk ke Indonesia. Virus ini diketahui memiliki gejala yang hampir mirip dengan COVID-19, meskipun terdapat perbedaan dalam beberapa aspek.
APAKAH Anda ingin hidup panjang dan sehat seperti warga Jepang yang terkenal dengan umur panjangnya?
Michiko Tomioka, ahli gizi asal Jepang yang kini tinggal di Amerika Serikat, membagikan rahasia makanan sehat yang membuat orang Jepang tetap bugar dan hidup lebih lama.
DALAM menjalani hidup yang bahagia, kesehatan yang baik adalah salah satu parameter dasar. Namun, hal ini seringkali terabaikan dalam kehidupan yang sibuk. Tahun baru yang sudah di depan mata membuat tekad baru semakin meningkat, terutama membuat resolusi menjadi lebih sehat di 2025.
MEMASUKI tahun baru selalu identik dengan resolusi dan harapan untuk menjalani hidup yang lebih baik. Di tahun 2025, menjaga kesehatan fisik agar tetap segar bugar dan mental menjadi salah satu kunci untuk meraih kesuksesan.
PENGHUJUNG tahun 2024 sudah di depan mata dan kebanyakan orang mulai membuat resolusi untuk masa mendatang. Anda pun bisa menerapkan beberapa kebiasaan yang dapat dilakukan untuk kesehatan dan kesejahteraan di tahun 2025 nanti.
Mie instan merupakan makanan favorit banyak orang di Indonesia. Sayangnya, konsumsi mie instan secara terus-menerus bisa berdampak negatif bagi kesehatan.
WAKTU pagi, terutama antara pukul 04.30 hingga 06.00, kerap dianggap sebagai waktu emas untuk memulai aktivitas. Meskipun bagi sebagian orang bangun pagi terasa mudah, bagi yang lain hal ini masih menjadi tantangan tersendiri.