Fenomena kasus gantung diri yang terjadi di Kota Palangka Raya beberapa waktu lalu mendapat perhatian dari kalangan psikolog. Peristiwa tersebut dinilai tidak terjadi secara tiba-tiba,
Pertanyaan klise seperti 'Kapan Nikah?' atau 'Kapan Wisuda?' kerap muncul saat kumpul keluarga di momen Lebaran. Bagi sebagian orang, pertanyaan tersebut adalah basa-basi yang menjengkelkan.
Tahun baru sering kali dipenuhi dengan harapan dan resolusi. Namun, tidak semua orang menyambutnya dengan perasaan positif. Sebagian justru mengalami tekanan psikologis yang dapat memicu masalah mental baru. Fenomena ini, yang kini dikenal sebagai "New Year, New Mental Issues," menjadi perhatian khusus di kalangan generasi muda yang kerap merasakan tekanan emosional di awal tahun.