Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka terus berusaha untuk memenangkan Pilpres 2024 satu putaran. Upaya pemenangan, termasuk gerakan relawan terus digelorakan supaya target tersebut bisa terealisasi.
Calon Presiden (Capres) nomor urut dua, Prabowo Subianto diberi nasihat dan saran dari Uskup Agung Jakarta Ignatius Kardinal Suharyo, saat berkunjung ke kantor Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) di Jalan Cut Meutia 10, Jakarta Pusat, Jumat (26/1).
Ribuan Advokat dari Aliansi Advokat Indonesia berkumpul mendeklarasikan dukungan untuk paslon nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. Acara deklarasi ini digelar di Gedung Balai Kartini dan langsung dihadiri Prabowo Subianto, Jumat (26/1/2024).
Ribuan purnawirawan Polri dan warakawuri se-Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Jogjakarta (DIJ) mendeklarasikan dukungan kepada pasangan capres dan cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka
Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Habiburokhman membantah terlibat dalam pemasangan stiker paslon nomor urut 02 di karung beras produksi Bulog yang beredar di masyarakat.
Aliansi Mahasiswa Kalimantan Barat Untuk Keutuhan Bangsa (AMKB2) menggelar aksi kawal surat rakyat di depan Kantor Tim Kampanye Daerah (TKD) Kalimantan Barat Jln. A. Yani Gedung Zamrud untuk Prabowo Subianto & Gibran, Rabu (24/1/2024).
Pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menjunjung nilai persaudaraan dalam menjalankan pemerintahan bila nantinya memenangkan Pilpres 2024. Dengan begitu, seluruh pihak bekerja bersama membangun bangsa, menciptakan keadilan dan kemakmuran.
Tim Kampanye Nasional (TKN) Pemilih Muda (Fanta) Prabowo-Gibran menekankan pentingnya anak muda terlibat aktif dalam program pencegahan stunting. Isu stunting ini juga menjadi fokus bagi pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.
Wakil Komandan Golf Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Eli Sinaga menegaskan, paslon nomor urut 2 berkomitmen penuh melanjutkan program hilirisasi. Komitmen ini dianggap berbanding terbalik dengan sikap paslon lain terhadap hilirisasi.