Tim Patroli Perintis Presisi Reaksi Cepat (PPRC) Ditsamapta Polda Kalimantan Tengah, Senin (18/12/2023) berhasil mengamankan seorang terduga sebagai pengedar obat zenith.
Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Kalimantan Tengah Irjen Pol Djoko Poerwanto melakukan kunjungan ke Kabupaten Kapuas. Saat itu Kapolda didampingi Ketua Bhayangkari Daerah Kalimantan tengah Irna Djoko Poerwanto.
Kabid Humas Polda Kalteng, Kombes Pol Erlan Munaji menyebut bahwa pihaknya masih melakukan penyelidikan terhadap kericuhan yang terjadi di Desa Bangkal, Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah.
Kapolda Kalteng, Irjen.Pol.Drs Djoko Poerwanto menegaskan bahwa pihaknya akan membentuk satgas penanganan konflik sosial (PKS) pada setiap kabupaten dan kota di Kalimantan Tengah (Kalteng).
Kapolda Kalteng Irjen. Pol. Drs. Djoko Poerwanto beserta jajaran mengajak para pimpinan media di Kalimantan Tengah untuk saling berkomitmen bersama dalam menciptakan pelaksanaan Pemilu Damai 2024. Hal itu diwujudkan dengan pembubuhan tandatangan bersama melalui deklarasi dukungan terhadap pelaksanaan Pemilu Damai 2024 mendatang di Aula Arya Dharma Polda Kalteng, Rabu (15/11/2023) siang.
Wakapolresta, AKBP Andiyatna mengungkapkan bahwa pihaknya kembali mengikuti audit kinerja tahap II yang digelar oleh Itwasda Polda Kalteng pada kesatuannya. Hal itu dilakukan selama dua hari mulai dari tanggal 26 hingga 27 Oktober 2023 di Aula Rupatama Mapolresta Palangka Raya.
Sedikitnya ada 120 personel dari Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah (Polda Kalteng) yang terbagi di dua tempat yakni KPU Kalteng dan Bawaslu Kalteng guna mengamankan pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang.
Gerakan Mahasiswa Palangka Raya (Gempar) melakukan aksi geruduk Polda Kalteng menuntut keadilan bagi pelaku penembakan kericuhan Seruyan. Aksi digelar di depan Gedung Polda Kalteng, Senin (23/10/2023).
Kabid Humas Polda Kalteng Kombes Pol Erlan Munaji, mengungkapkan situasi di Seruyan sampai saat ini masih tergolong kondusif. Â Meski demikian, tim investigasi gabungan dari Mabes Polri tetap melakukan investigasi.
Kabid Humas Polda Kalteng Kombes Pol Erlan Munaji, mengatakan mutasi Kapolda Kalimantan Tengah (Kalteng) Irjen Pol Nanang Avianto dan Kapolres Seruyan AKBP Ampi Mesias Von Bulow oleh Kapolri tidak terkait dengan kasus yang terjadi di Seruyan. Mutasi tersebut disebutklan Erlan merupakan mutasi yang biasa di tubuh Polri.