Daerah Pemilihan (Dapil) V, yang mencakup Kabupaten Kapuas dan Pulang Pisau (Pulpis), diprediksi menjadi medan pertempuran sengit dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalimantan Tengah (Kalteng).
Ketua Tim Relawan Kalteng HARMONIS Kabupaten Katingan, Andong. Menyatakan siap mendukung pasangan Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Kalteng, Willy Midel Yoseph dan Habib Ismail Bin Yahya. Dalam memenangkan Pilkada Kalteng di wilayah Kabupaten Katingan.
Dukungan dari berbagai lapisan masyarakat Kabupaten Katingan kepada Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng, Willy Midel Yoseph dan Habib Ismail Bin Yahya untuk memenangkan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng di Pilkada Kalteng 2024 terus bertambah.
Pasangan Bakal Calon Gubernur (Bacagub) dan Bakal Calon Wakil Gubernur (Bacawagub) Kalteng, menghadiri deklarasi bersama pendukung dan relawan Willy-Habib Kalteng Harmonis Kabupaten Katingan di Gedung Salawah, Kabupaten Katingan, Sabtu(14/9/2024)
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kalimantan Tengah (Kalteng) kini menerima masukan dan tanggapan masyarakat terhadap 4 pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Ketua DPW PAN Kalimantan Tengah (Kalteng), Achmad Diran, menegaskan bahwa Muhammad Syauqie bukanlah Ketua Tim Pemenangan pasangan bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng, Agustiar Sabran dan Edy Pratowo.
Sosialisasi pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), Willy Midel Yoseph dan Habib Ismail bin Yahya, dibuka dengan semangat senam zumba yang dipimpin oleh Faridawaty, di Desa Jabiren, Kabupaten Pulang Pisau, Jumat (13/9).
Abdul Razak, bakal calon gubernur Kalimantan Tengah periode 2024-2029, menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat melalui serangkaian kunjungan ke pasar tradisional.
Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah, Willy Midel Yoseph dan Habib Ismail bin Yahya, menegaskan komitmen mereka untuk meningkatkan kesejahteraan guru di Bumi Tambun Bungai.
Paguyuban Kulowargo Wong Jowo (Pakuwojo) di Kalimantan Tengah kembali menegaskan bahwa organisasi mereka bersifat independen dan tidak mendukung salah satu pasangan calon (paslon) dalam Pilkada Kalteng 2024.