Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Barito Selatan nomor urut 3, Eddy Raya Samsuri dan Khristianto Yudha. menyampaikan visinya yakni mewujudkan Barito Selatan yang sejahtera dan berdaya saing serta menjadi penyangga Ibu Kota Nusantara (IKN).
Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Barito Selatan(Barsel) H Eddy Raya Samsuri dan Khristianto Yudha. Disambut antusias ratusan warga saat menghadiri undangan hajatan perkawinan di Desa Tanjung Jawa dan Desa Teluk Timbau, Kabupaten Barito Selatan.
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Selatan, Eddy Raya Samsuri dan Khristianto Yudha telah menuntaskan seluruh rangkaian pemeriksaan kesehatan di RSUD Dr. Doris Sylvanus Palangka Raya pada Sabtu (31/8).
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Selatan (Barsel), H. Pe’i dan Ina Prayawati, menargetkan perolehan suara di atas 50 persen pada Pemilihan Bupati (Pilbup) Barsel 2024.
Pasangan Calon (Paslon) H. Pe’i-Ina Prayawati resmi mendaftarkan diri sebagai calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Selatan pada hari terakhir pendaftaran di KPU Barsel, Kamis (29/8/2024).
Pasangan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Selatan, Eddy Raya Samsuri dan Kristianto Yudha (Eddy-Tanto), secara resmi mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Barito Selatan pada Rabu (28/8/2024).
Bakal Calon Bupati Barito Selatan (Barsel) 2024 Eddy Raya Samsuri mengakui telah mengantongi empat nama Bakal Calon Wakil Bupati. Bupati Barsel periode 2017-2022 ini mengakui, nama tersebut mengerucut setelah 15 nama bakal calon wakil bupati yang terjaring.
Bakal Calon Wakil Bupati Barito Selatan (Barsel) Ina Prayawati. Bertemu dengan pengurus Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasdem Kalteng di Kantor DPW Partai Nasdem Kalteng, Senin (15/7).
Partai Golkar Barito Selatan (Barsel) melakukan silaturahmi dan komunikasi politik dengan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang digelar November 2024.