Partai Demokrat secara resmi mengumumkan dukungan untuk bakal calon kepala daerah dan wakil kepala daerah dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Kalimantan Tengah (Kalteng) menjadi salah satu provinsi yang terdaftar dalam daftar calon yang diusung, dengan pengumuman dilakukan pada Kamis (15/8).
Meski terjadi perubahan kepemimpinan di tingkat pusat Partai Golkar, dengan mundurnya Airlangga Hartarto dari jabatan Ketua Umum dan digantikan oleh Plt. Agus Gumiwang, Golkar Kalimantan Tengah (Kalteng) tetap berpegang pada daftar calon kepala daerah yang telah diratifikasi sebelumnya.
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran memberikan doa khusus untuk Sekretaris Daerah (Sekda) Kalteng, Nuryakin, agar berhasil menjadi Bupati Murung Raya.
Ketua Umum DPP PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, akan mengumumkan calon kepala daerah untuk lebih dari 100 wilayah dalam Pilkada Serentak 2024. Salah satu daerah yang menjadi perhatian adalah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng).
Tugas Pengawas Kecamatan (Panwascam) dan Pengawas Kelurahan/Desa (PKD) bukan hanya sebatas mengawasi jalannya pemilihan, tetapi juga memastikan bahwa setiap pelanggaran yang terjadi dapat ditindaklanjuti sesuai dengan peraturan yang berlaku.
PEMILIHAN Umum Kepala Daerah (Pilkada) 2024 memberi rakyat kesempatan untuk memilih pemimpin. Namun, fenomena kotak kosong yang muncul dalam pilkada di Indonesia telah menjadi perbincangan hangat, terutama di media digital.
Dalam suasana penuh semangat dan optimisme, Gubernur Kalimantan Tengah H. Sugianto Sabran memberikan dukungan moral yang kuat kepada para mantan Penjabat (Pj) Bupati yang akan segera mengikuti Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di berbagai kabupaten di Provinsi Kalimantan Tengah.
Falery Tuwan, putra Dayak yang dikenal dengan dedikasinya dalam pengembangan olahraga dan pembangunan daerah, telah resmi mengumumkan niatnya untuk maju sebagai bakal calon wakil wali kota Palangka Raya dalam pemilihan kepala daerah tahun ini.
Nama-nama Pejabat (Pj) Bupati pengganti di empat kabupaten di Kalimantan Tengah (Kalteng) kini telah dipastikan. Dari informasi yang beredar, Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalteng, Darliansjah, ditunjuk sebagai Pj Bupati Kapuas menggantikan Erlin Hardi.
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar secara resmi mengumumkan Abdul Razak sebagai bakal calon gubernur (Bacagub) Kalimantan Tengah (Kalteng) dan Perdie M. Yoseph sebagai bakal calon wakil gubernur (Cawagub) dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024.