25.6 C
Jakarta
Saturday, November 23, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

#pemprov

Tekan Inflasi Pascabanjir di Barito Utara, Pemprov Kalteng Gelar Pasar Penyeimbang

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) terus berkomitmen menekan laju inflasi. Ini agar harga kebutuhan bahan pokok seimbang di pasaran. Apalagi, wilayah di Daerah Aliran Sungai (DAS) Barito dilanda banjir.

Sugianto Sabran Instruksikan Jajaran Intervensi Wilayah Banjir

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran memimpin rapat koordinasi penanganan banjir, tanah longsor dan cuaca ekstrim di Kalteng. Rapat tersebut digelar di ruang Bajakah, LT. II Kantor Gubernur Kalteng, Selasa (23/1).

Pemprov Kalteng Mulai Rumuskan Anggaran Stunting

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar pra rapat koordinasi pemetaan atau mapping rencana kerja dan penandaan atau tagging anggaran Stunting tahun 2024 di Aula Bappedalitbang Kalteng, Senin (22/1).

OPD Diminta Lakukan Penajaman Program Prioritas di Tahun Ini

Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo meminta seluruh Kepala Organisasi Peringkat Daerah (OPD) untuk dapat melakukan penajaman pada program-program prioritas Pemerintah Provinsi (Pemprov) di tahun 2024.

Kinerja Bank Kalteng Alami Perkembangan Baik Setiap Tahunnya

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO - Gubernur Kalteng H Sugianto Sabran menyampaikan, kinerja usaha PT. Bank Kalteng telah mengalami perkembangan yang cukup baik.

Tahun Ini, Realisasi Pendapatan Kalteng Capai 87,62 Persen, Belanja Daerah 65 persen

Kepala Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Syafiri mengungkapkan realisasi pendapatan daerah di tahun 2023 kurang lebih 87,62 persen dan realisasi belanja daerah 65 persen hingga saat ini.

Hadiri Dies Natalis ke-60 UPR, Nuryakin Ajak Anak-anak Muda Kuliah di UPR

Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalteng yang juga Ketua Umum Alumni UPR 2022-2027 H. Nuryakin  menghadiri acara Dies Natalis ke-60 Universitas Palangkaraya (UPR) di Halaman Rektorat UPR, Jumat (24/11).

128 Peserta Didik Berprestasi di Kalteng Terima Penghargaan

Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) melakukan penyerahan apresiasi peserta didik berprestasi di salah satu hotel di Jalan Tjilik Riwut Kota Palangkaraya, Senin (20/11).

Pemprov Serahkan SK Masyarakat Hukum Adat Rungan

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) menyerahkan surat keputusan (SK) Masyarakat Hukum Adat Rungan yang ada di Kelurahan Mungku Baru, Kota Palangkaraya.  Begitu juga dengan Desa Parentei dan Desa Bereng Malaka di Kabupaten Gunung Mas.  Penyerahkan surat keputusan itu dilakukan oleh Wakil Gubernur Edy Pratowo di Aula Jayang Tingang Kantor Gubernur Kaltengt, Senin (13/11).

Masih Ada 414 Desa di Kalteng Belum Teraliri Listrik

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran mengungkapkan masih ada 414 desa di Kalteng yang belum berlistrik. Itu disampaikan dia dalam sambutannya pada Rapat Koordinasi (Rakor) Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Provinsi Kalteng dan Pengukuhan Pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Provinsi Kalteng di Aula Jayang Tingang Kantor Gubernur Kalteng, Senin (13/11).

Latest news

- Advertisement -spot_img