Dalam rangka memeriahkan Bulan Bakti Karang Taruna (BBKT), Kabupaten Murung Murung menggelar sejumlah kegiatan Fun Run 3 Km. Seperti yang berlangsung di Bundaran Emas Kota Puruk Cahu, Minggu (10/11).
Penjabat (Pj) Bupati Murung Raya (Mura), Hermon didampingi Pj Sekda Mura, Rudie Roy serta sejumlah kepala dinas terkait, meninjau sejumlah proyek pelaksanaan pembangunan yang dibiaya APBD, Senin (4/11) lalu.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura) melaksanakan kampanye antikorupsi, dalam rangka menyongsong Hari Anti Korupsi Sedunia 2024 di Aula Kantor Inspektorat Mura, Selasa (5/11).
Penjabat (Pj) Bupati Murung Raya (Mura), Hermon menghadiri acara Persekutuan Hamba Tuhan se-Kabupaten Murung Raya yang digelar, di GPU Tira Tangka Balang, Kamis, (31/10) lalu.
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Mura menggelar pelatihan, untuk kepala desa dan perangkat desa, berjumlah kurang lebih 348 orang, di Gedung Pertemuan Umum (GPU) Tira Tangka Balang, Rabu (30/10).
Penjabat (Pj) Bupati Murung Raya (Mura), Hermon menghadiri Penutupan Jambore Pendidikan dan Pemuda, di GOR Serbaguna Indoor Palangka Raya, Minggu (27/10).
Dalam rangka mewujudkan keluarga sehat, cerdas, berdaya, beriman dan bertakwa menuju Indonesia maju 2024, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura) melaksanakan pelatihan kader Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) tingkat Kabupaten Murung Raya, Senin (28/10), di GPU Tira Tangka Balang.
Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah, M Katma F Dirun melakukan pemantauan bencana banjir di Kabupaten Murung Raya, Kamis (24/10) lalu.