28.9 C
Jakarta
Friday, November 22, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

pembangunan

Pemkab Bakal Genjot Semua Sektor Pembangunan

Pembangunan pembangunan disegala sektor tentu menjadi prioritas utama Pemerintah Kabupaten Barito Selatan (Barsel). Diantaranya peningkatan sarana dan prasarana hingga ke tingkat perekonomian.

Barsel Fokuskan Pembangunan Ekonomi

Penjabat Bupati Barito Selatan, Dr Deddy Winarwan menyatakan, salah satu fokus pembangunan kabupaten setempat pada 2025, yakni pada pertumbuhan ekonomi dan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM).

Pacu Pembangunan Pertanian, Pj Bupati: Salah Satu Strategi Menyediakan Pangan Bagi Masyarakat

Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau tengah memacu pembangunan pertanian di wilayah tersebut. Penjabat Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani mengungkapkan, panen raya padi yang dilakukan belum lama tadi bertujuan untuk memacu kegiatan pembangunan pertanian Kabupaten Pulang Pisau khususnya dan Kalimantan Tengah (Kalteng) umumnya.

Pj Bupati: Hinje Mamangun Kapuas

Momentum HUT Kota Kuala Kapuas Ke-218 dan Pemerintah Kabupaten Kapuas ke-73, diwujudkan pembangunan Kabupaten Kapuas yang merata dan cepat adalah tujuan dari Pj Bupati Kapuas Erlin Hardi, ST.

Pemda Fokus Pembangunan Daerah Tertinggal

Pemerintah Kabupaten Barsel berharap, pembangunan dapat lebih menyentuh daerah tertinggal di tahun 2024 ini.

Pemkab Mura Komitmen Kembangkan Empat Sektor

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura) di tahun anggaran 2024 ini, berkomitmen untuk lebih mengembangkan empat sektor.

Menjaga Kesinambungan Pembangunan

Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani menegaskan, dalam pelaksanaan pembangunan di daerah harus selaras dengan rencana pembangunan pemerintah pusat maupun provinsi.

Heriyus Mengajak Kolaborasi Membangun Daerah

Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Murung Raya mengingatkan kembali perlunya kolabarasi semua pihak, khususnya antara pemerintah daerah dan pihak swasta dalam menggerakkan pembangunan. Karena untuk memajukan daerah, semua pihak harus bersama-sama bergandengan tangan satu tujuan.

Kontribusi Nyata dalam Pembangunan

Kalangan DPRD Murung Raya (Mura) meminta dengan agar pemerintah kabupaten melindungi tenaga kerja atau buruh lokal. Pasalnya, tenaga kerja merupakan bagian integral dari masyarakat yang berkontribusi nyata dalam pembangunan ekonomi.

Rencana Pembangunan Diperlukan Sinergi Menyeluruh

Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kabupaten Barito Selatan (Barsel) tingkat kecamatan tahun 2025. Adapun fokus yang dilakukan Pemkab Barsel yaitu, dalam hal pembangunan, ekonomi dan pembangunan Sumber Daya Manusia (SDM), di enam kecamatan.

Latest news

- Advertisement -spot_img