Seleksi Kabupaten cabang olahraga PASI Kobar resmi dimulai pada Selasa (18/11) sebagai langkah awal mempersiapkan atlet menuju Porprov Kalimantan Tengah 2026.
Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI) Kabupaten Kotawaringin Barat resmi memulai rangkaian Seleksi Kabupaten menuju Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) Kalimantan Tengah 2026.