31.9 C
Jakarta
Thursday, December 26, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

pad gumas

DPRD Gunung Mas Dorong Strategi Jemput Bola untuk Tingkatkan PAD

Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) mendorong Satuan Organisasi Perangkat Daerah (SOPD) untuk mengambil langkah strategis dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD).

Optimalkan Program dan Tingkatkan PAD dalam APBD Perubahan

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) memberikan saran strategis kepada Pemerintah Daerah (Pemda) untuk memastikan program-program yang dilaksanakan setelah perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) berjalan sesuai skala prioritas.

DPRD Gumas Dorong Optimalisasi Pasar Rakyat untuk Tingkatkan PAD

Kabupaten Gunung Mas (Gumas) memiliki sekitar 10 buah bangunan pasar rakyat yang tersebar di desa-desa dan kecamatan-kecamatan. Menyadari potensi besar ini, kalangan Anggota DPRD Kabupaten Gumas mengharapkan peningkatan pemanfaatan pasar-pasar tersebut untuk mendongkrak pendapatan asli daerah (PAD).

OPD Gumas Diminta Kejar Target PAD

Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) di triwulan ke dua mendapat apresiasi dari Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat.

Pj Bupati Gumas Inginkan Optimalisasi PAD di Sektor PBJT

Pemerintah Kabupaten Gunung Mas bersama Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) setempat, mengadakan kegiatan dalam rangka optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) secara khusus di bidang sektor Pajak Barang Jasa Tertentu (PBJT) tahun 2024 Bekerjasama dengan Kejaksaan Negeri (Kejari) Gunung Mas.

OPD Gunung Mas Didorong Mampu Gali PAD

KUALA KURUN, PROKALTENG.CO – Memajukan suatu wilayah untuk semakin maju, sejahtera, mandiri dan bermartabat. Hal tersebut, harus dilakukan dengan kesadaran dari masyarakat.

Latest news

- Advertisement -spot_img