DAMPAK sosial Pemilu 2024 masih terus terasa hingga sekarang, lebih dari dua pekan setelah coblosan 14 Februari. Berdasar penelitian Kaukus Masyarakat Peduli Kesehatan Jiwa, 16 persen masyarakat Indonesia mengalami kecemasan. Dan 17,1 persen mengalami depresi.